Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin
Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis perbedaan keterampilan metakognisi siswa SMP Negeri di kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin. Jenis penelitian ini adalah explanatory research. Data penelitian diperoleh dari seluruh siswa dari 24 SMP Negeri di kota Mala...
Saved in:
Main Author: | |
---|---|
Format: | Conference or Workshop Item |
Language: | English |
Published: |
2009
|
Subjects: | |
Online Access: | http://repo.uum.edu.my/2610/1/Analisis_Keterampilan_Metakognisi_Siswa_SMP_Negeri_di_Kota_Malang.pdf http://repo.uum.edu.my/2610/ |
Tags: |
Add Tag
No Tags, Be the first to tag this record!
|
id |
my.uum.repo.2610 |
---|---|
record_format |
eprints |
spelling |
my.uum.repo.26102011-03-02T09:31:39Z http://repo.uum.edu.my/2610/ Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin Nurmaliah, Cut LB2300 Higher Education Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis perbedaan keterampilan metakognisi siswa SMP Negeri di kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin. Jenis penelitian ini adalah explanatory research. Data penelitian diperoleh dari seluruh siswa dari 24 SMP Negeri di kota Malang yang diambil secara stratified random sampling. Instrumen yang digunakan adalah metacognitive inventory junior, ratting scale keterampilan metakognisi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Anava Faktorial dilanjutkan dengan uji lanjut menggunakan uji beda Least Significant Difference (LSD) Hasil penelitian menunjukkan siswa perempuan lebih aktif dibandingkan dengan siswa laki-laki dalam hal bertanya, menjawab pertanyaan, dan mempresentasikan hasil pengamatan. Siswa berkemampuan awal tinggi memiliki metakognisi lebih tinggi dari pada siswa berkemampuan awal rendah. Siswa perempuan juga lebih unggul dalam keterampilan metakognisi jika dibandingkan dengan siswa laki-laki, dengan level metakognisi mereka pada tingkat OK. Untuk siswa kelas 9, keterampilan metakognisi lebih rendah jika dibandingkan dengan kelas 7 dan 8. 2009 Conference or Workshop Item NonPeerReviewed application/pdf en http://repo.uum.edu.my/2610/1/Analisis_Keterampilan_Metakognisi_Siswa_SMP_Negeri_di_Kota_Malang.pdf Nurmaliah, Cut (2009) Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin. In: Seminar Antarabangsa Pendidikan ICT Bernuansa Islami, 19-20 Disember 2009, Banda Acheh, Indonesia. (Unpublished) |
institution |
Universiti Utara Malaysia |
building |
UUM Library |
collection |
Institutional Repository |
continent |
Asia |
country |
Malaysia |
content_provider |
Universiti Utara Malaysia |
content_source |
UUM Institutionali Repository |
url_provider |
http://repo.uum.edu.my/ |
language |
English |
topic |
LB2300 Higher Education |
spellingShingle |
LB2300 Higher Education Nurmaliah, Cut Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
description |
Tujuan penelitian adalah untuk menganalisis perbedaan keterampilan metakognisi siswa SMP Negeri di kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin.
Jenis penelitian ini adalah explanatory research. Data penelitian diperoleh dari seluruh siswa dari 24 SMP Negeri di kota Malang yang diambil secara stratified random sampling. Instrumen yang digunakan adalah metacognitive inventory junior, ratting scale keterampilan metakognisi. Analisis data dilakukan dengan menggunakan Anava Faktorial dilanjutkan dengan uji lanjut menggunakan uji beda Least Significant Difference (LSD)
Hasil penelitian menunjukkan siswa perempuan lebih aktif dibandingkan dengan siswa laki-laki dalam hal bertanya, menjawab pertanyaan, dan mempresentasikan hasil pengamatan. Siswa berkemampuan awal tinggi memiliki metakognisi lebih tinggi dari pada siswa berkemampuan awal rendah. Siswa perempuan juga lebih unggul dalam keterampilan metakognisi jika dibandingkan dengan siswa laki-laki, dengan level metakognisi mereka pada tingkat OK. Untuk siswa kelas 9, keterampilan metakognisi lebih rendah jika dibandingkan dengan kelas 7 dan 8. |
format |
Conference or Workshop Item |
author |
Nurmaliah, Cut |
author_facet |
Nurmaliah, Cut |
author_sort |
Nurmaliah, Cut |
title |
Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
title_short |
Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
title_full |
Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
title_fullStr |
Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
title_full_unstemmed |
Analisis ketrampilan metakognisi siswa SMP Negeri di Kota Malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
title_sort |
analisis ketrampilan metakognisi siswa smp negeri di kota malang berdasarkan kemampuan awal, tingkat kelas, dan jenis kelamin |
publishDate |
2009 |
url |
http://repo.uum.edu.my/2610/1/Analisis_Keterampilan_Metakognisi_Siswa_SMP_Negeri_di_Kota_Malang.pdf http://repo.uum.edu.my/2610/ |
_version_ |
1644278282877665280 |
score |
13.211869 |